Mensesneg selaku Ketua MWA UGM, memimpin rapat pleno MWA pemilihan Rektor UGM periode 2022-2027

 
bagikan berita ke :

Jumat, 20 Mei 2022
Di baca 696 kali

Menteri Sekretaris Negara, Pratikno, selaku Ketua Mejelis Wali Amanat (MWA) Universitas Gadjah Mada, memimpin rapat pleno MWA pemilihan Rektor UGM periode 2022-2027. Rapat Pleno diselenggarakan secara hybrid, secara daring dan secara luring bertempat di Balai Senat UGM, Jumat (20/5). Melalui proses pemungutan suara, Prof dr. Ova Emilia, M.MedEd, SpOG(K), PhD, meraih suara terbanyak dan dinyatakan sebagai Rektor UGM terpilih.

 

Foto : Humas Kemensetneg

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
2           2           2           2           2