Bahas Sejumlah Isu, Wapres RI Pimpin Rapat Pleno BP3OKP

 
bagikan berita ke :

Senin, 27 Mei 2024
Di baca 154 kali

Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin menggelar Rapat Pleno Badan Pengarah Percepatan Pembangunan Otonomi Khusus Papua (BP3OKP) di Istana Wapres, Senin, 27 Mei 2024. Wapres mengingatkan bahwa kehadiran BP3OKP sebagai komitmen pemerintah dalam memajukan dan menyejahterakan masyarakat Papua.


Foto: BPMI Setwapres

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0