Blusukan, Presiden Jokowi Kunjungi Pasar Petisah Kota Medan

 
bagikan berita ke :

Sabtu, 16 Maret 2019
Di baca 787 kali

Sabtu (16/3), Presiden Joko Widodo mengawali kegiatannya di Kota Medan dengan blusukan ke Pasar Petisah. Kegiatan ini dilakukan di luar agenda resmi kepresidenan. Kepala Negara kemudian berjalan menuju kios-kios yang menjual berbagai komoditas seperti sayuran, buah-buahan, hingga daging.

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0