Hadiri Forum Bisnis Indonesia-RRT, Presiden: Investasi ke Indonesia Cepat, Tepat

 
bagikan berita ke :

Senin, 16 Oktober 2023
Di baca 316 kali

Presiden Joko Widodo menghadiri Forum Bisnis Indonesia-Republik Rakyat Tiongkok (RRT) yang digelar di China World Hotel, Beijing, RRT, pada Senin, 16 Oktober 2023. Saat menyampaikan sambutannya, Presiden Joko Widodo mengapresiasi investasi dan kontribusi para pengusaha RRT dalam pembangunan di Indonesia.


Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr.

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0