Mensesneg Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan Ruang Terbuka Hijau Publik di Kemayoran

 
bagikan berita ke :

Sabtu, 27 Februari 2021
Di baca 585 kali

Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg), Pratikno melakukan kunjungan ke lokasi rencana pembangunan Ruang Terbuka Hijau Publik Kemayoran, Sabtu (27/2). Dalam kunjungannya Mensesneg didampingi oleh Sekretaris Kementerian Sekretariat Negara, Setya Utama, Direktur Utama Pusat Pengelola Komplek Kemayoran, Medi Kristianto dan Direktur Utama Pusat Pengelola Komplek Gelora Bung Karno, Rakhmadi Afif Kusumo.


Foto : Pras-Humas kemensetneg

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0