PPID Kemensetneg Gelar Diskusi Daring Bersama Komisi Informasi Pusat

 
bagikan berita ke :

Senin, 21 September 2020
Di baca 1310 kali

Kemensetneg menggelar diskusi daring yang dihadiri Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) dari berbagai satuan organisasi dan Badan Layanan Umum lingkup Kemensetneg, yang juga  menghadirkan Tenaga Ahli Komisi Informasi Pusat (KIP), Senin (21/9). Diskusi bertujuan untuk meningkatkan kapasitas, forum koordinasi dan sinergitas pengelolaan informasi dan dokumentasi, utamanya dalam memanfaatkan momentum pandemi sebagai transformasi dalam meningkatkan pelayanan informasi publik.


Foto: Gie - Humas Kemensetneg

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0