Presiden: Jaga Bahan Pokok Tetap Tersedia dan Terjangkau oleh Masyarakat

 
bagikan berita ke :

Selasa, 21 April 2020
Di baca 1074 kali

Presiden Joko Widodo meminta jajarannya untuk menyikapi potensi kelangkaan pangan dunia sebagai akibat dari pandemi Covid-19. Akhir bulan lalu, Organisasi Pangan dan Pertanian (FAO) PBB mengingatkan akan adanya potensi tersebut. Maka itu, sejumlah langkah dibahas oleh Kepala Negara bersama dengan jajaran terkait dalam rapat terbatas mengenai antisipasi kebutuhan bahan pokok yang digelar melalui telekonferensi dari Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (21/4).


Foto: Rusman-Biro Pers Sekretariat Presiden

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           2           0           0           0