Presiden Jokowi: Dunia Pendidikan Harus Perhatikan Pembangunan Karakter Bangsa

 
bagikan berita ke :

Kamis, 02 Mei 2019
Di baca 857 kali

Setelah meresmikan Bendungan Gondang di Kabupaten Karanganyar, Provinsi Jawa Tengah, Kamis (2/5), Presiden Joko Widodo mengucapkan selamat hari Pendidikan Nasional yang diperingati setiap tanggal 2 Mei. Menurutnya, pembangunan karakter bangsa, budi pekerti, sopan santun, nilai-nilai etika, dan agama harus menjadi perhatian dunia pendidikan ke depan.

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0