Presiden SBY Beri Arahan Gubernur Terkait Pengelolaan Anggaran

 
bagikan berita ke :

Jumat, 13 Desember 2013
Di baca 720 kali

“Agar dikomunikasikan apa yang berkaitan dengan tugas dalam menjalankan roda pemerintahan, sebab baik buruknya jalannya pembangunan ditentukan oleh seluruh pejabat pemerintah baik pada tingkat kabinet dan lembaga pemerintah di tingkat pusat maupun daerah”, ujar Presiden SBY.

Presiden SBY juga berharap agar semua bisa menjalankan tugasnya dengan baik. Acara silahturahmi ini juga turut hadiri Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi serta Sekretaris Kabinet Dipo Alam. (Dukjak-Humas)
Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0