Rapat Kabinet Bahas RUU Politik

 
bagikan berita ke :

Jumat, 11 Mei 2007
Di baca 1245 kali

Inilah untuk pertama kalinya Hatta Rajasa, Andi Mattalata dan Hendarman Supandji mengikuti rapat kabinet dengan jabatan baru ketiganya, setelah dilantik hari Rabu (9/5) lalu.

Kata Mensesneg Hatta Rajasa usai rapat, ratas ini diadakan untuk mendengarkan pemaparan Mendagri Ad Interim dan Tim Pokja mengenai RUU Politik. � RUU Politik sudah rampung semua, substansi juga sudah selesai. Jadi nanti RUU ini akan diserahkan sesegera mungkin dari Menkumham kepada Mendagri, kemudian dari Mendagri ke Presiden,� ujar Hatta Rajasa.

 

Sumber :
http://www.presidensby.info/index.php/fokus/2007/05/10/1824.html

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0