Resmikan Pembukaan APA 2024, Wapres RI Yakini Ekonomi Biru jadi Motor Penggerak Perekonomian

 
bagikan berita ke :

Kamis, 04 Juli 2024
Di baca 276 kali

Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma'ruf Amin meresmikan pembukaan Asian Pacific Aquaculture (APA) 2024 di Grand City Hall Convention, Ketabang, Kec. Genteng, Surabaya, Jawa Timur, Kamis (04/07/2024). Dalam kesempatan ini, Wapres menekankan pentingnya terobosan pemanfaatan teknologi perikanan budidaya serta implementasinya di lapangan, sehingga benar-benar dirasakan manfaat ekonominya oleh masyarakat.


Foto: BPMI Setwapres

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0