Tingkatkan Pengembangan Industri Asuransi Syariah di Tengah Pandemi

 
bagikan berita ke :

Selasa, 30 Juni 2020
Di baca 973 kali

Wakil Presiden (Wapres) K.H. Maruf Amin membuka acara Rapat Anggota Tahunan (RAT) dan Rapat Luar Biasa Asosiasi Asuransi Syariah Indonesia (AASI) melalui video conference di kediaman dinas Wapres, Jalan Diponegoro Nomor 2, Jakarta Pusat, Selasa (30/6). Wapres mencermati bahwa perlambatan atau penurunan kondisi ekonomi global akibat Covid-19 berpengaruh terhadap kelangsungan bisnis asuransi syariah.


Foto: Jerry – Asdep KIP Setwapres

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0